Wednesday, December 3, 2014

resensi buku Happy Writing

Happy Writing



Judul                     : Happy Writing
Pengarang              : Andrias Harefa
Tebal Buku            : xxvii-285 halaman
Penerbit                : PT Gramedia Pustaka Utama
Cetakan                 : -
Harga                    : -
Ukuran                  : -
Cover                              : -
ISBN                    : 9789792263244

Buku ini berisikan 50 kiat agar bisa menulis dengan “nyasyik”. Buku ini adalah buku menulis. Bukan buku panduan untuk menulis. Terlebih membuka pikiran dan memberikan motivasi serta motivasi. Buku ini jua dilengkapi pembahasan-pembahasan yang diungkap secara ringan dan mengalir. Bahasanyapun mudah dimengerti oleh orang awam.
Setelah membaca buku ini pembaca akan merasa tertampar oleh isinya yang nyata banget dalam kehidupan sehari-hari. Terdapat ilustrasi di beberapa bab tulisan ini.

Buku ini berbeda dengan buku-buku lain. Terbukti dengan komentar penulis penulis terkenal akan buku ini. So jika anda penasaran silahkan di beli :D

No comments:

Business

Social

Follow Us Instagram @nurilaphasa